Home Publikasi Rilis IKRC Juni 2022 : Masalah Khusus di Kota Banjarmasin

Rilis IKRC Juni 2022 : Masalah Khusus di Kota Banjarmasin

0

Jajak pendapat terkait Masalah Khusus di Kota Banjamasin dilakukan dari 31 Mei hingga 12 Juni 2022  dengan mengambil sebanyak 187 responden di Kota Banjarmasin, dengan margin of error 5 persen.

Susah mencari lapangan kerja 39,04%
Narkoba 11,23%
Keamanan yang belum stabil/meresahkan/kriminalitas 9,09%
Banjir 6,95%
Perumahan/kontrak mahal 5,35%
Kondisi jalan yang buruk/Sulitnya Sarana dan Prasarana Transportasi 4,28%
Korupsi/KKN 3,21%
Kesehatan/obat-obatan mahal 2,67%
Sekolah /pendidikan mahal 2,67%
Lainnya: TULISKAN ……………. 2,67%
Pelayanan publik kurang baik (pembuatan KTP,Akte, dsb) 2,14%
Kelangkaan BBM/Gas 2,14%
Kemacetan 1,60%
Krisis air bersih 1,60%
Perbedaan kaya-miskin 1,07%
Kerusakan Lingkungan 0,53%
Hukum tidak jalan dengan baik 0,53%
Pemimpin tak ada yang bisa dipercaya 0,00%
Tidak tahu / tidak jawab 3,21%
Exit mobile version